Monday, 20 August 2012

Kelebihan Dan Kekurangan Dari Suku Teuton Secara Detail


Deskripsi:
Teuton adalah suku penyerang yang paling agresif dari semua suku. Prajurit Teuton ditakuti dimana mana karena kebuasan mereka dalam pertempuran. mereka adalah gerombolan penjarahan yang berkeliaran dimana mana, mereka sama sekali tidak takut pada kematian.

Kelebihan:
- Harga pasukan yang murah.
Pelatihan pasukan tercepat. 
Pasukan dengan daya tampung rampasan terbaik.
- Bonus Rampasan: Cranny Musuh hanya mampu menyembunyikan 2/3 dari kapasitas normal.
- Memiliki Pagar tanah yang sangat sulit dihancurkan.
- Pedagang dapat membawa 1000 sumberdaya.
- Scout bisa dibuat di barak.
- Memiliki pasukan Def pertahanan anti pasukan berkuda.
- Memiliki Pabrik Bir.

Kekurangan:
- Pertahanan pagar yang rendah dari pada suku yang lain.
- Pedagang cuma memiliki kecepatan 12 kotak/jam.
- Dan orang yang memakai suku ini harus bisa bermain aktif dan harus bisa menjadi penyerang.
- Pasukan pengintai yang lambat.

0 comments:

Post a Comment